Friday, January 29, 2016

Struktur percabangan pada bahasa C

Struktur percabangan pada bahasa C
Di Posting Oleh : Wandi febriandi
Kategori : Pelajaran Pemprograman



Selamat datang sob di blog saya yang sederhana ini , saya tealah membuat fans page faceboo mohon di like . Selelah sebelumnya kita belajar tentang  variable dan konstanta di bahasa c dan juga saya telah membahas tentang kumpulan kode untuk menampilkan hasil output di bahasa c .

Kali ini saya akan membahas tentang struktur perulangan pada  bahasa C . Sebelumnya saya mau tanya kalo sturktur algoritma itu ada berapa sih ? kalo belum tau bisa di baca disini , karena program itu adalah bahasa di tambah algoritma jadi sebaiknya kalian harus tau algoritma dulu .

Sekarang saya akan membahas struktur percabangan itu merupakan salah satu yang ada di algoritma . coba buat coding coding berikut





disana ada int a,b yang kita bebas dapat memasukan nilai apa saja , di sana ada tulisan if(a>b) artinya jika a lebih besar dari b cetak "a lebih besar dari b " . if(b>a) Sebaiknya jika b lebih besar dari a cetak "b lebih besar dari a" . misal kita masukan a= 2 b = 3 maka lebih besar yang mana , tentu yang b kan jadi yang akan di tampilkan adalah "b lebih besar dari a " . misalnya lagi kita memasukan a=6 b=1 apa yang di tampilkan ? tentu kalian bisa menjawab , akan menampilkan "a lebih besar dari b" .

contoh programnya

Jika b lebih kecil dari a

jika a lebih besar dari b


coba kalian tambah lagi jika a sama dengan b

yang tampil "nilai a sama dengan b"

semoga paham

sampai jumpa di artikel yang lainnya Silahkan kunjungi blog terbaru saya disini

No comments:

Post a Comment